Cara Membuat Hotspot pada Router Mikrotik

 Kali ini kita masi membahas tentang Konfigurasi Mikrotik, kali ini kita akan membuat hotspot di mikrotik mengunakan winbox,

Persyaratan Membuat Hotspot :

  1. Konfigurasi Address
  2. Konfigurasi Wireless
  3. Konfigurasi Gatweey
  4. Konfigurasi DHCP
  5. Konfigurasi Bridge
  6. Konfigurasi DNS
Jika semua Konfigurasi di atas sudah d buat maka saatnya membuat Hotspot.
Pertamakita buka Ip lalu masuk ke hotspot setelah masuk klik Hotspot Setup.



Pilih Interface mana yang akan anda pakai, jika sudah next


jika di interface anda sudah mempunyai IP maka kolom ini akan automatis terisi.


Ini adalah urutan ip yang solid/ ip yang bisa d pakai client, lalu klik next sampai DNS



Kolom DNS akan terisi outomatis jika kita sudah membuat DNS jika ingin menamainya isi kolom jika tidak klik next


selesai sekarang anda dapat mengunakanya selamat mencoba ( usahakan masukan DNS yang sudah Terkoneksi ya ^_^